1. ANALISIS KARAKTERISTIK ALIRAN AIR PADA PERUBAHAN UKURAN PENAMPANG PIPA (Abdurrahim)
  2. UJI KINERJA MESIN GASIFIER TIPE VERTICAL UPDRAFT (Ahmad Zulhairi)
  3. PENDUGAAN PRODUKSI KANGKUNG BERBASIS DATA SPASIAL DI DESA BUG-BUG (STUDI KASUS KELOMPOK TANI EMBUN PAGI) (Aksan Mujahalyt)
  4. FOTOOKSIDASI VIRGIN COCONUT OIL (VCO) PADA BERAGAM DOSIS IRADIASI UV-C (Alfi Mawaddah)
  5. UJI PERFORMANSI ALAT TANAM BENIH JAGUNG TIPE DORONG BERDASARKAN DATA ANTEOPOMETRI DAN FISIOLOGI KERJA (Alip Taftazani)
  6. RANCANG BANGUN IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN UNTUK TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.) MENGGUNAKAN SELANG POLIETILEN (PE) DI LAHAN PASIRAN (Anggun Arisna Utami)
  7. APLIKASI SISTEM IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN UNTUK TANAMAN SELEDRI (Apium graveolens L.) MENGGUNAKAN SELANG BENANG PADA TANAH LEMPUNG BERPASIR (Ainun Narafidya)
  8. KAJIAN MEKANIKA FLUIDA PADA POMPA RODA AIR (POMPA SPIRAL) DI DESA GERUNG KECAMATAN GERUNG KABUPATEN LOMBOK BARAT (Bagus Kaisar)
  9. ANALISIS EFISIENSI DISTRIBUSI AIR IRIGASI MODEL TAMPUNGAN PADA DATARAN TINGGI DUSUN AMOR-AMOR DESA GUMANTAR KECAMATAN KAYANGAN KABUPATEN LOMBOK UTARA (Doni Azhari)
  10. ANALISIS UJI KINERJA EMITER TEMBIKAR BERPORI TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.) DI DESA TAMAN AYU, KECAMATAN GERUNG, KABUPATEN LOMBOK BARAT (Dwi Anggri Martina)
  11. RANCANG BANGUN DAN APLIKASI IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN MENGGUNAKAN EMITTER BATU BATA UNTUK BUDIDAYA BASIL (Ocimum basilicum L.)  (Ernawati)
  12. RANCANG BANGUN SISTEM KONTROL NUTRISI AB MIX DAN MONITORING BERBASIS IoT (Internet of Thing) PADA TANAMAN PAKCOY (Brassica rapa L.) (Hamsah)
  13. ANALISIS EFISIENSI DISTRIBUSI AIR IRIGASI PADA SALURAN PRIMER DI DAERAH IRIGASI BATUJAI KABUPATEN LOMBOK TENGAH (Ihda Sefta Awaliya)
  14. ANALISIS BERBAGAI MACAM JENIS NOZZLE PADA ALAT PENYIRAMAN TANAMAN OTOMATIS (Intan Ratna Hopida)
  15. PENGARUH JENIS KEMASAN DAN VARIASI SUHU PENYIMPANAN TERHADAP KARAKTERISTIK TAUGE KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L.) (Isna Hilda Arini)
  16. APLIKASI SISTEM IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN PADA TANAH LEMPUNG BERPASIR TERHADAP PERTUMBUHAN BAWANG PREI (Allium ampeloprasum) DI DESA KURIPAN LOMBOK BARAT (Joni Iskandar)
  17. EVALUASI KINERJA JARINGAN IRIGASI TINGKAT SEKUNDER DAERAH IRIGASI KEBON KONGOK GERUNG, LOMBOK BARAT (Len Kurniawati)
  18. PENGGUNAAN SELANG POLYETHYLENE (PE) SEBAGAI JARINGAN LATERAL IRIGASI TETES DENGAN EMITER TIPE ON-LINE UNTUK BUDIDAYA SEMANGKA (Citrullus vulgaris S.) DI LOMBOK (Masita)
  19. PENANAMAN SISTEM HIDROPONIK RAKIT APUNG DENGAN BERBAGAI MEDIA TANAM UNTUK MENGETAHUI PRODUKTIVITAS TANAMAN SAWI PAKCHOY (Brassica rapa L.) (M. Asyari)
  20. APLIKASI WEBGIS DALAM PEMETAAN POTENSI PRODUKSI DAN SEBARAN MANGGIS DI DUSUN NYURBAYE GAWAH (STUDI KASUS: KELOMPOK TANI BINA MANDIRI) (M. Ihsan Febryanto Mbele)
  21. ANALISIS KENDALI TEMPERATUR DAN KELEMBABAN RUANG MENGGUNAKAN SPRAYER PADA BUDIDAYA JAMUR TIRAM (Pleurotus ostreatus)  (Nina Jalisara)
  22. ANALISA WAKTU TINGGAL DAN JARAK ANTAR TANAMAN PADA PENGOLAHAN LIMBAH CAIR INDUSTRI TEMPE DENGAN METODE FITOREMEDIASI MENGGUNAKAN TANAMAN ECENG GONDOK (Nurhidayah)
  23. ANALISA JARAK DAN WAKTU TINGGAL TANAMAN PADA PENGOLAHAN LIMBAH CAIR DETERGEN DENGAN METODE FITOREMEDIASI MENGGUNAKAN TANAMAN TYPHA LATIFOLIA (Nurul Maulidina)
  24. PENGAPLIKASIAN SISTEM IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN MENGGUNAKAN EMITTER BATU BATA UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN KACANG PANJANG (Vigna sinensis L.) DI DESA TAMAN AYU, KECAMATAN GERUNG, KABUPATEN LOMBOK BARAT (Nurul Wasila Mursida)
  25. APLIKASI SISTEM IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN TANAH PADA LAHAN PASIRAN UNTUK TANAMAN MENTIMUN (Cucumis sativus) DENGAN KOMBINASI DIAMETER LUBANG EMITER DI DESA KURANJI KECAMATAN LABUAPI KABUPATEN LOMBOK BARAT (Rahmah)
  26. RANCANG BANGUN IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN METODE “ON-LINE EMITTER” UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN BAYAM MERAH (Amaranthus tricolor L.) DI DESA GIRI TEMBESI KECAMATAN GERUNG LOMBOK BARAT (Ria Widya Rezki)
  27. ANALISIS VARIASI NUTRISI DI PERIODE AWAL PERTUMBUHAN TANAMAN SAWI PADA SISTEM VERTIKULTUR (Rizka Aprilianti)
  28. ANALISIS KEHILANGAN AIR PADA SALURAN SEKUNDER DI DAERAH IRIGASI NYURBAYA KECAMATAN LINGSAR KABUPATEN LOMBOK BARAT (Rizkika Fitrianti)
  29. ANALISIS KUALITAS BRIKET SERBUK GERGAJI DENGAN PEREKAT TEPUNG PATI BONGGOL PISANG (Musa paradisiaca L.) (Rozidi)
  30. RANCANG BANGUN IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN PADA TANAMAN CABAI (Capsicum annum L.) DI DESA TAMAN AYU KECAMATAN GERUNG KABUPATEN LOMBOK BARAT (Sakinah)
  31. APLIKASI IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN TANAH MENGGUNAKAN BAHAN EMITTER DARI BATU BATA UNTUK PERTUMBUHAN TANAMAN SAWI DI DESA GONDANG KECAMATAN GANGGA KABUPATEN LOMBOK UTARA (Sawaludin)
  32. ANALISIS KINERJA LENGAN ROBOT FOUR DEGREE OF FREEDOM (DOF) SEBAGAI ALAT PEMINDAH BUAH TOMAT (Tontawy Jauhari)
  33. ANALISIS IRIGASI TETES BAWAH PERMUKAAN DAN KEBUTUHAN AIR TANAMAN SELADA (Lactuca sativa L.) PADA TANAH LEMPUNG BERPASIR DI DESA GIRI TEMBESI KECAMATAN GERUNG KABUPATEN LOMBOK BARAT (Wahyu Hayati)
  34. RANCANG BANGUN DAN UJI KINERJA PENJEPIT (GRIPPER) PADA LENGAN ROBOT BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO MEGA 2560 SEBAGAI ALAT PEMINDAHAN BUAH TOMAT (Wahyudi)
  35. ANALISIS PENGARUH KEKASARAN LINTASAN PADA DESAIN SASIS ROBOT SORTASI TOMAT BERBASIS MIKROKONTROLER ARDUINO MEGA (Yolen Mansyah)
  36. PENGARUH JUMLAH KATUP TERHADAP EFISIENSI POMPA HIDRAM (Zulkipli Sulaeman)
  37. ANALISIS EFISIENSI DISTRIBUSI KEHILANGAN AIR PADA SALURAN PRIMER REPOK PANCOR DI DESA REPOK PANCOR KECAMATAN LINGSAR KABUPATEN LOMBOK BARAT (Yon Kuswanto)
  38. ANALISIS ERGONOMIKA DAN ANTROPOMETRI MESIN GRADING BIJI KOPI TIPE KONVENSIONAL (Abdurrahim)